Notification

×

Iklan

Iklan Ads aktif

Pejabat Baru Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad, Dilantik

Rabu, 05 Februari 2025 | Februari 05, 2025 WIB Last Updated 2025-02-05T10:29:16Z

Sumber: Divisi Infanteri 2 Kostrad




DerapHukumPos.com -- Panglima Divisi Infanteri 2 Kostrad, Mayjen TNI Susilo, memimpin jalannya acara Serah Terima Jabatan Kepala Staf Divisi Infanteri 2 Kostrad yang bertempat di Hall Madivif 2 Kostrad, Singosari, Kab. Malang. Rabu (5/2/2025).

Dalam sambutannya, Mayjen TNI Susilo mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang tinggi kepada Brigjen TNI Primadi Saiful Sulun, S.Sos., M.Si. atas segala dedikasi, pengabdian dan loyalitas selama menjabat sebagai Kepala Staf Divif 2 Kostrad. Selamat jalan dan selamat bertugas, semoga sukses di tempat pengabdian yang baru nantinya.

“Saya berpesan agar tetap menjaga hubungan silaturahmi dengan segenap keluarga besar Divisi Infanteri 2 Kostrad. Jadikan pengalaman tugas selama ini untuk memperkaya wawasan dalam meraih keberhasilan,” sambungnya.

“Kepada pejabat baru, Brigjen TNI Riyanto, S.I.P. saya ucapkan “Selamat bertugas, disertai harapan agar dapat segera beradaptasi dengan lingkungan kerja. Saya yakin berbekal pengalaman yang sudah dimiliki selama ini mampu membawa satuan ini menjadi semakin jaya,” pungkas Pangdiv.




Tidak hanya Kasdivif 2 Kostrad namun juga pejabat Aslog Kasdivif 2 Kostrad juga berganti dari Kolonel Inf Beny Setiyanto dilanjutkan oleh Letkol Inf Aji Satrio, S.E., M.Si. 

Hadir dalam kegiatan tersebut Irdivif 2 Kostrad, Para Irut It Divif 2 Kostrad, Asren Divif 2 Kostrad, Para Asisten dan Wakil Asisten Kasdivif 2 Kostrad, Para Dansatjar Divif 2 Kostrad, Para Perwira Staf Divif 2 Kostrad, serta Ketua Persit KCK Koorcab Divif 2 PG Kostrad beserta pengurus dan juga tamu undangan Mitra karib.(tim)

Iklan Romadhan



YouTube Widget

Aksi Tolak UU TNI Kota Malang Ricuh, Masa Bawa Bekal Bom Molotov



Polres Malang Ungkap Sindikat Pemerasan Bermodus LSM dan Wartawan,



BNPM Jatim Kawal Pembalakan Liar Pagar Laut Dan Kepemilikan SHM Pesisir Pantai Pulau Madura



Sihabur Romli Kades Karangduren, Ajak Anak Yatim Belanja & Game Zone Di Ramayana Malang



Silaturahmi Derap Hukum Pos || Perkuat Tantangan Era Digital



SMA Negeri 1 Lawang, Gunakan dana PSM dari wali murid untuk Sarana Prasarana, dan bantah Kepala Sekolah Bukti Dukung Dana Bos, Anggota Jurnalistik asal comot yang tidak benar



Pagar Laut Di Pamekasan, BNPM Dan Masyarakat Nelayan Pamekasan Siap Segel



Polresta Kota Batu Jawa Timur Berhasil Ungkap Perdagangan Anak



BNPM JATIM GELAR AKSI DAMAI BUNTUT MALPRAKTEK RS SOEWANDHIE SURABAYA

TUTUP IKLAN
TUTUP IKLAN
×
Berita Terbaru Update